Mau bepergian atau liburan ?
Punya bayi ?
Dengan kondisi bayi yang sehat, bayi yang sudah berusia tiga bulan, sudah siap buat diajak bepergian. Asal jangan terlalu lama, dua atau tiga hari saja. Bepergiannyapun jangan jauh-jauh. 
Bayi bisa lelah dalam perjalanan.






Kalaupun terpakasanya jauh, pastikan rutinitas bayi seperti biasa yaitu menyusu, buang air kecil, buang air besar, tidur dan lain-lain.
Sesekali berhenti untuk beristirahat.

Oleh karena itu persiapan di dalam perjalanan dengan membawa peralatan yang dibutuhkan :

1. Makanan bayi yang cukup selama di perjalanan, di tempat tujuan dan perjalanan pulang.
2. Pakaian bayi, celana bayi, popok bayi, pampers, selimut bayi, celemek bayi, gendongan bayi.
3. Jika bayi minum susu jangan lupa botol susu, alat untuk mensterilkan, termos, susu bubuk bayi.
4. Jika bayi sudah makan, makanan instan, biskuit, mangkok bayi jangan lupa sendoknya.
5. Perlengkapan mandi bayi dari sabun, minyak telon, bedak bayi, tisu basah maupun tisu biasa.
6. Obat-obatan untuk bayi. 
7. Handy clean
8. Kantong plastik, tempat sampah di mobil
9. Beberapa mainan kesenangan si bayi
10.Stroller, jika sudah di tempat tujuan untuk jalan-jalan.

dari berbagai sumber


0 komentar:

Posting Komentar

 
Top